via Kumparan, 14 June 2020: Tourism in Indonesia is looking to reopen after the Covid-19 crisis; in the Tutari Megalithic site in Papua, arrangements are being made to safely reopen to tourists. The articles are in Bahasa Indonesia. Thanks to Hari suroto for the links.
Kenormalan baru atau tatanan hidup baru di masa pandemi COVID-19 akan diterapkan di Papua, termasuk pada sektor pariwisata.
Salah satu destinasi wisata yang populer di Kabupaten Jayapura yaitu Situs Megalitik Tutari yang terletak di Kampung Doyo Lama, Distrik Waibu, Kabupaten Jayapura.
Situs Tutari ikut terdampak saat pandemi corona, sehingga wisata alam ini ditutup, guna menghindari orang berkerumun.
Namun dengan kenormalan baru, Situs Megalitik Tutari bisa kembali dibuka untuk pengunjung dengan menerapkan pedoman kenormalan baru yang ditetapkan oleh pemerintah.
Source: Situs Magalitik Tutari di Doyo Jayapura Ikuti Tatanan Kenormalan Baru – kumparan.com
See also: